Membuat Antaran Pengantin - Kelinci dari Handuk

Bahan:
• Handuk polos
• Jarum pentul
• Koran bekas, bentuk menjadi 5 bulatan
• Mata boneka dari plastik
• Kain felt untuk hidung dan mulut kelinci
• Pita
Cara membentuk:
1. Lipat-lipat kedua ujung handuk, satukan lalu ikat dengan karet untuk membentuk telinga kelinci. 
 2. Masukkan koran berbentuk bulat agak lonjong untuk kepala kelinci, padatkan, rapikan bagian belakangnya, semat dengan jarum pentul. Ikat bagian Iehernya dengan karet.
3. Masukkan 5 buah bulatan dari koran ke dalam sisa handuk untuk badan kelinci. Padatkan, rapikan bagian
belakangnya dengan menyematnya dengan jarum pentul. 
4. Sebagai pemanis, ikat Iehernya dengan pita. Tempelkan mata, hidung, dan mulut kelinci. 

Tags: ,

Terimakasih Telah berkunjung

Untuk mengetahui info menarik dari sponsor silahkan klik gambar sponsor yang telah disediakan.